Bisakah Kamu Menemukan Smartphone di Karpet ini?


Netizen dibuat stres dengan sebuah foto karpet yang diunggah ke Facebook. Pasalnya, pengunggah menyuruh orang-orang untuk menemukan smartphone di karpet ini.

Foto ini menunjukkan karpet dengan motif bunga berwarna hitam. Dalam caption foto karpet tersebut, tertulis pesan untuk mencoba menemukan ponsel yang tersembunyi di karpet itu. Alhasil, banyak netizen yang menyerah dan prustasi karena tak bisa menemukan smartphone yang dimaksud.

Salah satu pengguna Facebook bahkan mengatakan sudah melihat karpet ini selama 15 menit dan tak kunjung menemukannya. Nah, sebelum Anda mencoba mencarinya, perlu Anda ketahui bahwa smartphone ini memiliki casing yang mirip dengan karpet tersebut sehingga terlihat sama.

Bagaimana Anda sudah siap? Selamat mencari!

Republished by Blog Post Promoter

Let's block ads! (Why?)

Previous
Next Post »
Thanks for your comment