Inilah Mengapa China Bisa Bangun Jalan Layang dengan Cepat


Kalau di Indonesia membangun jalang layang bisa membutuhkan waktu hingga bertahun-tahun. Berbeda dengan di China, di sana untuk bisa membangun sebuah jalan layang bisa dilakukan dalam waktu singkat.

Hal ini bukan isapan jempol semata, semuanya bisa dibuktikan. Prosesnya bisa dilihat dalam video yang diunggah ke Youtube dibawah ini

Seperti yang dikutip dari detik.com, Video berdurasi 4 menit 52 detik itu menjadi bukti betapa China siap sekali melakukan pembangunan besar-besaran. Bayangkan saja China mampu membuat jalur dari beton (seperti jalan layang-Red) beberapa ratus meter dalam kurun waktu kurang dari sehari saja.

Pada awal pembangunan, China terlebih dahulu menyediakan pondasi-pondasi sebagai pegangannya. Saat pondasi telah siap, dengan menggunakan mesin yang mampu mengangkat hingga 580 ton jalanan beton tersebut hanya tinggal dipasang layaknya mainan bongkar pasang.

Baca Juga:  7 Fakta Mengenaskan Tentang Bunuh Diri

Penasaran bagaimana China membangun infrastruktur mereka? Simak video berikut ini.

Baca juga mengenai mesin pembangun jalan kereta api yang canggih disini

Republished by Blog Post Promoter

Let's block ads! (Why?)

Previous
Next Post »
Thanks for your comment